Pengumuman Kelulusan disampaikan secara online di web resmi SMP Negeri 1 Barat pada hari Senin, 10 Juni 2024 pukul 10.00 WIB, dengan alamat : Klik Link
9 Mei, 2024/No Comments/Berita
SMP Negeri 1 Barat (Snesba) yang dikenal sekarang ini sejak awal berdirinya hingga sekarang ini, mengalami enam kali perubahan nama. Disarikan dari buku Serbaneka SMP Negeri 1 Barat dari Masa ke Masa (2020), enam kali perubahan nama itu disajikan sebagai berikut. SMP Negeri 1 Barat didirikan pada tahun 1974 dengan nama SMP Persiapan Karangmojo. SelangDetails
6 Mei, 2024/No Comments/Berita
Nama Snesba sebagai akronim dari SMP Negeri 1 Barat telah menggema dan banyak dikenal khalayak umum. Namun, penggagas nama Snesba yang menggunakan kreativitas dengan menggunakan salah satu metode Mnemonik (mengingat) itu baru diketahui selama hampir dua dekade. Bahkan, saat menulis arti Snesba yang terhimpun dalam buku Serbaneka SMP Negeri 1 Barat dari Masa ke Masa,Details
SMPN 1 Barat merupakan sekolah menengah unggulan di Kecamatan Barat Kabupaten Magetan. Sekolah kami memiliki sarana & prasarana yang memadai bagi peserta didik, untuk menunjang pembelajaran tatap muka maupun online.Sejarah SekolahSambutan KS